Birulangitid-Dikutip dari Liputan6.com Ramadan tahun ini beda banget dari tahun-tahun sbelumnya, Ramadan 2020
berlangsung di tengah pandemi virus corona Covid-19. Tentunya
banyak diantara kita yang liputi khawatir apakah dengan berpuasa kita akan jadi
aman, karena pasti kuta takut dayatahan tubuh kita menurun. Nah pertanyaannya Bagaimana
cara aman berpuasa?
Organisasi Kesehatan Dunia atau WHO memberi beberapa tips. Gunakan alat makan masing-masing saat
buka puasa. Menghindari buka bersama di luar rumah. Demi terhindar dari corona.
Kementerian Agama Republik Indonesia pun mengeluarkan Surat Edaran Nomor 6
Tahun 2020. Berisi panduan ibadah Ramadan dan Idul Fitri di tengah pandemi Covid-19.
Umat muslim yang menjalankan ibadah puasa disarankan mematuhinya. Ini demi
mencegah, mengurangi penyebaran, dan melindungi umat muslim di Indonesia dari
risiko Covid-19.
Apa saja cara aman berpuasa saat pandemi Covid-19? Simak dalam Infografis berikut ini: